Jumat, 06 September 2013

Keputrian dan Penyuluhan Hijab (DESTYA RAHMANI)

A.      Persiapan.
Persiapan yang dilakukan adalah dengan  memberi informasi kepada ibu-ibu serta remaja putri agar memahami segala aspek urusan dalam hal keputrian dan juga bagaimana cara memakai pakaian muslim dengan baik yang sesuai dengan syariat dan  tetap terlihat fashionable.
B.     Kendala
Kendala dalam progam  ini adalah mengenai peserta yang suli untuk dikumpulkan yaitu ibu-ibu. Remaja putri yang sering datang hanya 4 orang saja, sehingga program ini tidak berjalan sesuai matriks yang ada.
C.     Waktu dan Pelaksanaan
No.
Tanggal
Waktu
Tempat
Jam
1
Kamis, 25 Juli 2013
18.30-19.00
Dusun wates
1,5
2
Sabtu, 27 Juli 2013
20.30-21.00
Dusun wates
1,5
3
Rabu , 30 Juli 2013
20.00-22.00
Dusun wates
2
4
Kamis  , 1 Agustus 2013
12.00-13.00
Dusun wates
1
5
Minggu, 18 Agustus 2013
19.00-20.00
DusunWates
1
6
Selasa, 20 Agustus 2013
20.00-21.00
DusunWates
1
7
Selasa, 27 Agustus 2013
07.30-10.00
DusunWates
2,5
8
Kamis, 29 Agustus 2013
07.30-10.00
DusunWates
2,5
Jumlah
13

D. Pembahasan Program.

Program ini bertujuan untuk memberikan informasi dan pengetahuan tentang hal-hal aspek keputrian dan cara berbusana muslim dengan baik dan tetap terlihat fashionable. Karena masih terlihat apabila pengetahuan tentang hal-hal keputrian masih kurang pengetahuannya. Jadi warga jadi semakin mengetahui seputar aspek keputrian, mulai dari masa-masa haid yang kurang lancer, hingga bagaimana adab-adab yang disunahkan oleh Rasulullah untuk wanita-wanita muslim itu seperti apa.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar